BATUK PADA ANAK
1.
BATUK adalah gejala bukan
penyakit.
2.
Batuk : reflek untuk
membersihkan jalan nafas
3.
Penyebab umumnya adalah infeksi
virus
4.
Penyebab lain : alergi
FAKTA MENGENAI BATUK
-
Umumnya disebabkan virus. TIDAK
PERLU ANTIBIOTIK
-
Batuk justru MEMBANTU mengeluarkan
secret/kotoran dalam saluran nafas
-
TIDAK PERLU obat anti batuk,
seperti dekstrometorfan, codein
-
Dahak = reaksi tubuh atas
peradangan. Banyak minum, tidak perlu obat pengencer dahak
-
Pengencer dahal terbaik :
cairan, terutama ASI, air putih, kuah sub, dan lain-lain
-
Yang paling baik ialah memantau
perjalanan penyakitnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar