Rabu, 25 Maret 2009

Dingin

Malam yang dingin karna hujan ini aku sendiri. Hanya dapat memandng keluar. Hanya rintik hujan yang dapat aku lihat dan aku dengarkan. Dingin. Ruang kerjaku bukan karna hujan tapi karna Ac dan hujan yang semakin membuat suasana terasa lebih dingin. Hatiku mulai terasa beku karna tidak ada yang bisa menhangatkan. Dingin ini semakin menusuk semua tulang yang ada pada tubuhku.

Dingin malam ini berbeda dengan dingin malam-malam sebelumya. Yang aku rasakan adalah rasa kesepian yang sangat melanda. Dada ini terasa penuh dengan rasa kangen. Walaupun aku belum sempat liat secara nyata seperti apakah orang yang membuat aku rindu ini. Aku hanya dapat pasrah dengan semua ini.

2 komentar:

  1. di sini juga dingin
    ruang sempit ko masang AC nya sampe 5 biji
    jadi nyiksa banget

    BalasHapus