Saat yang aku tunggu
Belum juga datang
Aku yang masih sendiri
Disini dengan kepedihanku
Hujan yang menemaniku
Saat yang pilu akan semakin pilu dengan kelembaban
Kelembaban yang semakin memberikan
Udara segar untuk mahkluk yang tidak jelas
Bunyi orkestra alam yang merdu
Membuat diri ini semakin pilu
Pilu dengan kesendiri yang ada
Aku merasakan sangat saat inu
Senyumku adalah palsu
Keceriaanku adalah palsu
Apa yang aku banggakan dari aku ?
Tidak ada !
Semua palsu . . .
Hanya ada aku yang asli . . .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar