Rabu, 11 Desember 2013

Deteksi Kesehatan Dari Warna Urine

Melalui sebuah mekanisme tertentu, apapun makanan yang dimakan akan disekresikan oleh tubuh. Keringat, urine, dan feses adalah beberapa cara tubuh mengeluarkan zat-zat yang tak lagi diperlukan.Namun, jangan anggap zat itu tak berarti apa-apa. Ia juga...
READ MORE - Deteksi Kesehatan Dari Warna Urine

Manfaat Bawang Bombay

Rasa pedih di mata saat memotong merupakan penyebab sebagian ibu enggan berurusan dengan bawang bombai. Padahal bumbu ini memiliki banyak manfaat kesehatan. Dilansir HuffingtonPost, para peneliti dari Amerika, Inggris, Prancis, Italia menyatakan bahwa...
READ MORE - Manfaat Bawang Bombay

Ini Masalah Yang Timbul Akibat Sering Tidur

Tidur mungkin hiburan terbaik di dunia. Meletakkan kepala di atas bantal lalu terlelap, adalah keinginan setiap orang untuk melepas lelah di pengujung hari. Esoknya, tubuh lebih segar, pikiran pun lebih fokus. Istirahat cukup juga bermanfaat bagi kecantikan.<Namun,...
READ MORE - Ini Masalah Yang Timbul Akibat Sering Tidur